Definisi, Fungsi, dan Tujuan Seni

Definisi Seni menurut para ahli

Menurut Brad (1956)
Seni adalah Pemanfaatan budi dan akal untuk menghasilkank karya yang membahagiakan jiwa spiritual manusia.

Menurut Langer, (1964)
Seni adalah kegiatan untuk menciptakan suatu yang dapat dipahami perasaan manusia bentuknya dapat berupa lukisan, patung, arsitektur, musik, drama, tari, film, dsb.

Menurut Tolstoy (1964)
Seni adalah sebuah karya yang diciptakan oleh pribadi yang kreatif yang diwujudkan oleh pengungkapan yang harmonis, serta dapat berdiri sendiri sebagai satu balasan atau hasrat yang mengharumkan.

Menurut Read (1968)
Seni adalah Kemahiran dalam menempatkan aneka bentuk untuk menggembirakan orang lain.

Menurut Djelantik (1999)
Seni adalah kemahiran yang diciptakan dan diwujudkan oleh manusia dan dapat memberi rasa kesenangan, kepuasan, dengan kenikmatan rasa indah.

Baca Juga :Pengertian dan Ruang Lngkup Geografi 

Fungsi Seni
Seni memiliki fungsi sebagai hiasan. Hiasan yang digunakan untuk memperindah suatu tempat. Contohnya lukisan yang ada di dalam rumah. Fungsi seni yang lain juga sebagai sarana pencari uang. Lukisan yang memiliki nilai estetika yang tinggi memiliki harga yag tinggi pula.

Tujuan Seni adalah sebagai
1. Ekspresi diri
2. Aktualisasi diri
3. Eksperimentasi
4. Pembahanan nilai keindahan
5. Objek ekonomi
6. Rekaman peristiwa
7. Alat komunikasi
8. Terapi Kejiwaan
9. Perluasan wawasan
10. Keagamaan
11. Politik


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Definisi, Fungsi, dan Tujuan Seni"

Post a Comment